Samsung Galaxy Mega 6.3, Phablet Layar Besar Bodi Tipis Batere Besar
Belum lama Samsung mengumumkan 2 handphone cerdas terbarunya Galaxy Mega 6.3 dan Galaxy Mega 5.8. Spesifikasi dan fitur yang diusung keduanya cukup berbeda walau menggunakan nama yang sama.
Khusus Galaxy Mega 6.3, Samsung menawarkan display berukuran 6.3 inci. Layar ini hanya layar LCD dengan resolusi 720x1280 px bukan sekelas AMOLED. OS yang digunakan adalah Android Jelly Bean 4.2.
Untuk dapur pacunya, Samsung memakai prosesor Dual Core yang memiliki kecepatan 1.7GHz. Prosesor ini disandingkan dengan RAM 1.5GB. Untuk penyimpanan, handphone ini memiliki dua opsi, versi 16GB dan versi 8GB. Terdapat sebuah kamera 8MP pada bagian belakang dan ada kamera 1.9MP di bagian depan.
Bodinya berdesain tipis meskipun memiliki layar yang besar, yakni 8mm dengan bobot 199gr. Semua kinerja Samsung Galaxy Mega 6.3 ditopang batere besar 3200mAh.
Samsung mengungkapkan bahwa mereka akan menyediakannya pada bulan Mei untuk pasar Eropa. Dan, khusus di Jerman, terdapat sebuah retailer yang sudah memulai layanan pre order handphone ini setara dengan harga Rp8.8 juta.
Spesifikasi dan fitur Samsung Galaxy Mega 6.3 :
Khusus Galaxy Mega 6.3, Samsung menawarkan display berukuran 6.3 inci. Layar ini hanya layar LCD dengan resolusi 720x1280 px bukan sekelas AMOLED. OS yang digunakan adalah Android Jelly Bean 4.2.
Bodinya berdesain tipis meskipun memiliki layar yang besar, yakni 8mm dengan bobot 199gr. Semua kinerja Samsung Galaxy Mega 6.3 ditopang batere besar 3200mAh.
Samsung mengungkapkan bahwa mereka akan menyediakannya pada bulan Mei untuk pasar Eropa. Dan, khusus di Jerman, terdapat sebuah retailer yang sudah memulai layanan pre order handphone ini setara dengan harga Rp8.8 juta.
Spesifikasi dan fitur Samsung Galaxy Mega 6.3 :
- 6.3 inci HD TFT
- 1.7GHz dual core processor
- 1.5GB RAM
- 8GB atau 16GB storage + up to 64GB MicroSD
- 3G, 4G Bluetooth dan konetivitas Wi-Fi
- 8MP kamera utama dan 1.9MP kamera depan
- OS Android 4.2 – Jellybean
- Batere 3.200mAh
- Dimensi 167.6 x 88 x 8.0 mm, Bobot 199g
0 comments :
Post a Comment